Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Deposito Terhadap Peningkatan Jumlah Nasabah Aktif Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Bandar Lampung Tahun 2018-2022

Pengaruh Tingkat Suku Bunga dan Deposito Terhadap Peningkatan Jumlah Nasabah Aktif Pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Kantor Cabang Bandar Lampung Tahun 2018-2022

Penulis

  • Nanda Alfiana Mahasiswa

Abstrak

Bank merupakan lembaga keuangan atau usaha yang bergerak dibidang keuangan yang menyediakan berbagai jasa keuangan. Kegiatan menghimpun dana merupakan mengumpulkan dana masyarakat dalam bentuk simpanan, tabungan, dan deposito. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh suku bunga deposito terhadap peningkatan jumlah nasabah pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Cabang Bandar Lampung. Metode penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang menekankan pada pengujian teori melalui pengukuran variabel-variabel penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan prosedur statistik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel tingkat suku bunga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap peningkatan jumlah nasabah, variabel deposito secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap jumlah nasabah. Serta hasil pengujian simultan menunjukan bahwa variabel tingkat suku bunga dan deposito tidak berpengaruh terhadap peningkatan jumlah nasabah pada Bank BTN Kantor Cabang Bandar Lampung tahun 2018-2022. 

Bank merupakan lembaga keuangan atau usaha yang bergerak dibidang keuangan yang menyediakan berbagai jasa keuangan. Kegiatan menghimpun dana merupakan mengumpulkan dana masyarakat dalam bentuk simpanan, tabungan, dan deposito. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh suku bunga deposito terhadap peningkatan jumlah nasabah pada PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Cabang Bandar Lampung. Metode penelitian kuantitatif yaitu penelitian yang menekankan pada pengujian teori melalui pengukuran variabel-variabel penelitian dengan angka dan melakukan analisis data dengan prosedur statistik. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel tingkat suku bunga secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap peningkatan jumlah nasabah, variabel deposito secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap jumlah nasabah. Serta hasil pengujian simultan menunjukan bahwa variabel tingkat suku bunga dan deposito tidak berpengaruh terhadap peningkatan jumlah nasabah pada Bank BTN Kantor Cabang Bandar Lampung tahun 2018-2022.

Unduhan

Diterbitkan

2024-09-23

Arsip

Bagian

Artikel